#upapsi1 TUGAS 6 (T06) - Memasukan Data Hasil Wawancara ke server Odoo UPAPSI
Odoo adalah aplikasi ERP (Enterpises Resources Planning) modern dan lengkap yang bersifat open source. Dalam odoo terdapat berbagai macam modul aplikasi bisnis seperti Sales, CRM, Human Resources, Warehouse Management, Manufacturing, Finance and Accounting dan lain sebagainya.
Dengan menggunakan Odoo kita dapat menyimpan data customer beserta pesanan yang diinginkan serta membuat faktur yang dapat dikirimkan langsung ke customer melalui e-mail. Dalam hal ini saya mendapatkan modul Sales sehingga saya memasukan data penjualan, produk yang dijual, data customer yang memesan. Data tersebut saya masukan berdasarkan hasil wawancara di perusahaan percetakan milik Bang Dayat. Langkah langkah dalam memasukan data ke dalam Odoo yaitu :
1. Buka Mozila Firefox, lalu klik disini. Setelah itu pilih database sesuai dengan nomor kelompok.
2. Selanjutnya piloh modul yang sudah ditetapkan. Dalam hal ini, saya mendapatkan modul sales.
Untuk menambahkan data customer atau membuat data customer baru Anda dapat mengklik create seperti di bawah ini.
3. Isi data-data yang tertera dalam form selengkap-lengkapnya agar informasi yang tersampaikan jelas. Setelah itu klik customer invoice.
4. Klik create untuk membuat dokumen baru.
Setelah di klik maka akan muncul tampilan di bawah ini. Ini merupakan data yang sudah saya tambahkan anda dapat menambahkannya sendiri. Masukan data yang berada di tabel serta isi invoice date saat pemesanan.
5. Gambar dibawah ini menunjukan data customer yang sudah saya isi.
Sekian postingan dari saya mengenai input data customer kedalam aplikasi Odoo. Semoga dapat bermanfaat bagi pembaca dan menjadi referensi untuk perusahaan.
Komentar
Posting Komentar